Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2019

BOLA VOLI (SERVIS)

Teknik dasar gerakan service Teknik dasar service adalah pukulan yang dilakukan dari daerah garis belakang lapangan permainan hingga melambung keatas net dan mendarat di dalam daerah lawan. Teknik Service dilakukan saat awal permainan,saat terjadi penambahan point dan terjadi pelanggaran. Teknik Service memiliki 4 macam yaitu Service Bawah,Service mengapung atau Floating overhand,Overhand round-house service, dan jumping service. Teknik service bawah Teknik service bawah biasa dilakukan oleh pemula karena teknik ini adalah teknik yang paling mudah dan umum digunakan. Teknik service bawah dilakukan dengan cara: Pegang bola dengan tangan kiri sejajar dengan pinggang. Badan sedikit membungkuk Ayunkan tangan kanan untuk memukul bola dengan tangan yang mengepal. Teknik ini memang terlihat mudah. Namun bila dipraktekkan akan terlihat bahwa kesulitan dalam melakukan service bawah adalah mengarahkan bola sesuai keinginan, dengan latihan yang sering dan rutin kalian akan mudah m

TEKNIK LEMPAR LEMBING

Lempar lembing  merupakan salah satu cabang olahraga atletik nomor lempar. Lembing adalah alat yang digunakan dalam olahraga ini. Alat ini berbentuk seperti tombak dengan sudut tajam di salah satu ujungnya. Pada dasarnya lempar lembing berarti melempar lembing dari tangan dengan sekuat tenaga untuk memperoleh jarak lemparan sejauh mungkin. Berikut mengenai  Teknik Dasar Lempar Lembing. Teknik Dasar Lempar Lembing Dalam lempar lembing terdapat beberapa teknik dasar yang harus diketahui. Teknik dasar tersebut meliputi cara memegang, membawa, dan melempar lembing. Memegang Lembing Cara memegang lembing yang biasa dilakukan para pelempar, yaitu cara Amerika dan cara Finlandia. Cara Amerika  - Pegang lembing di bagian belakang lilitan lembing dengan jari telunjuk melingkar di belakang lilitan dan ibu jari menekannya di bagian permukaan yang lain. Sementara itu, jari-jari lain turut melingkar di badan lembing dengan longgar. Cara Finlandia  - Pegang lembing pada bagian belakan

LEMPAR LEMBING

Pengertian Lempar Lembing Lempar lembing adalah  Sebuah cabang olahraga yang banyak diminati oleh banyak orang yaitu melemparkan sebuah tongkat panjang yang berbentuk seperti tombak yang mempunyai sudut tajam di ujungnya dengan teknik & tenaga penuh dari suatu posisi agar mencapai jarak yang jauh ( Maksimum). Sejarah Lempar Lembing Meskipun belum di temukannya catatan sejarah otentik mengenai olahraga lempar lembing, tapi sebagian ahli sejarah meyakini bahwa olahraga ini sudah berkembang sejak zaman Yunani Klasik. Pada saat itu, lempar lembing termasuk olahraga yang populer. Tak kalah dari olahraga lainnya pada zaman itu, seperti lari, lompat, & lempar cakram. Beberapa ahli sejarah menyebutkan, lempar lembing di identifikasi sebagai aktivitas berburu nenek moyang manusia ( zaman purba ). Seperti olahraga atletik lainnya, lempar lembing di adopsi dari aktivitas kaum laki-laki pada zaman tersebut. Aktivitas lempar lembing ini berkembang menjadi suatu olahraga, keti

MENYUNDUL BOLA

Cara Menyundul Bola atau Heading Yang Benar Adalah: Prinsip menyundul bola: Lari menjemput arah datangnya bola, dan pandangan mata tertuju ke arah bola. Otot leher dikeraskan dan dikuatkan. Gunakan dahi untuk menyundul bola. Jangan gunakan bagian lain dari kepala yang, sehingga membuat kepala anda tersakiti. Badan ditarik kebelakang sehingga akan melengkung dan mudah untuk menyundul bola. Pada saat menyundul tataplah bola, jangan memejamkan mata. Lihat dimana bola akan datang dan ikutilah gerakan dengan berlari menyongsong bola yang datang. Teknik Cara Menyundul Bola Heading Dalam Sepakbola Teknik Cara Menyundul Bola Dalam Sepakbola (image  : thepfa.com) Teknik Cara Menyundul Bola atau Heading Dalam Sepakbola Akurasi Tinggi Teknik Cara Menyundul Bola Dalam Sepakbola Fungsi atau kegunaan teknik menyundul bola: Dapat mempercepat dalam pengoperan bola kepada teman tim dan mempermudah berpindahnya bola. Dapat lebih mudah untuk memasukkan bola ke gawang. Dapat dengan mudah m

latihan PJOK sepak bola 7

BERMAIN SOFTBALL

Cara-cara Bermain Softball a. Peraturan permainan Peraturan permainan softball , meliputi: 1.  Jumlah pemain  untuk setiap regunya terdiri atas 9 orang. 2. Pertandingan sofball dipimpin oleh wasit, di setiap base ditempatkan seorang pembantu wasit (umpire) yang disebut base umpire. 3.  Lamanya permainan softball  ditentukan oleh  inning , yaitu sebanyak 7 inning. Adapun yang dimaksud dengan satu inning yaitu setiap regu bermain sekali giliran memukul dan sekali giliran menjaga. b. Permainan 1. Untuk menentukan siapa yang akan menjadi regu penjaga (home team/HT) dan siapa regu (visiting team/VT) harus dilakukan undian (toss) dengan uang logam. 2. Permainan dilakukan sebanyak tujuh inning. Untuk pertandingan antarsekolah bisa dibatasi dengan waktu 1½ jam, namun dengan catatan telah mencapai 5 inning penuh (perjanjian setempat). 3. Jika suatu regu tidak datang di lapangan pada waktu bertanding, maka regu tersebut dinyatakan kalah, dan regu yang menang memperoleh nilai 7- 0. 4. Nilai tid

Mengontrol bola (Menyundul bola)

  1. Teknik Menyundul Bola (Heading) a. Prinsip-Prinsip Menyundul Bola Prinsip-prinsip menyundul bola adalah sebagai berikut. 1) Lari menjemput arah datangnya bola, pandangan mata tertuju ke arah bola. 2) Otot-otot leher dikuatkan/dikeraskan. 3) Bagian badan yang digunakan untuk menyundul bola adalah dahi, yaitu daerah kepala di atas kedua kening (alis) di bawah rambut kepala. 4) Badan ditarik ke belakang melengkung pada daerah pinggang, kemudian dengan gerakan seluruh tubuh, yaitu kekuatan otot-otot perut, kekuatan dorongan panggul dan kekuatan kedua lutut, kaki diluruskan, badan diayun ke depan sehingga dahi dapat mengenai  bola . 5) Pada waktu menyundul bola, mata tetap terbuka tidak boleh dipejamkan, selalu mengikuti arah datangnya bola dan mengikuti ke mana bola diarahkan, selanjutnya diikuti dengan gerak lanjutan untuk segera lari mencari posisi. b. Kegunaan Teknik Menyundul Bola Teknik menyundul bola memiliki kegunaan sebagai berikut 1) meneruskan bola atau mengoperkan bola

TEKNIK MENAHAN BOLA

Teknik Mengontrol/Menghentikan Bola dalam sepak bola (-) Teknik Mengontrol/Menghentikan Bola  Teknik  mengontrol  atau  menghentikan  bola  ada beberapa gerakan, yaitu sebagai  berikut. 1)  T ekn ik  me ngo ntr ol  den gan  ka ki  bagi an  dal am sebagai berikut. a) Sikap tubuh menghadap ke arah datangnya bola. b )  P e r g e l a n g a n  k a k i  y an g  d i g u n a k a n  u n t u k mengontrol diputar ke arah luar. )  !a ki  tu mp u  lu tu tn ya  se di ki tn ya  di te k uk  da n k ed ua  ta ng an be r ge ra k se ar a ril ek s unt uk keseimbangan. d)  !a ki  ya ng  di gu na ka n  un tu k  me ng on tr ol  bo la diangkat diarahkan ke datangnya bola. e)  Bo la  di se nt uh k an  pa da  ka ki  ba gi an  da l am , kemudian kaki ditarik ke belakang, selan"utnya bola  dikuasai. #) Teknik mengontrol bola dengan punggung kaki sebagai berikut. a) Sikap tubuh berdiri menghadap ke arah datangnya   bola  dan  pandangan  mata  ke  arah  datangnya bola. b)  !a ki  tu mp u  se di ki t  d